Slank Tampil di F8, Pengunjung Dibatasi

Orang nomor satu Makassar itu mengaku mengundang seluruh gubernur untuk hadir menyaksikan pagelaran Akbar F8. Begitu juga dengan menteri-menteri. Hingga saat ini, Menteri Pariwisata dan Ekonomi Kreatif Sandiaga Uno dipastikan hadir dalam pembukaan F8. Undangan juga sudah disampaikan kepada dua menteri lainnya, yakni Menteri Dalam Negeri serta Menteri Komunikasi dan Informatika. Seperti F8 sebelumnya, tahun … Continue reading “Slank Tampil di F8, Pengunjung Dibatasi”

Bawaslu Sulsel Ambil Alih Pengawasan di Daerah

Sehingga kata dia pihaknya melakukan koordinasi dengan sekretariat bagaimana melakukan pengawasan, khususnya proses pendaftaran bakal calon sementara (DCS). “Walaupun tidak ada komisioner di tingkat Kabupaten/kota, mereka (sekretariat) tetap melakukan pengawasan karena tugasnya fasilitas pengawasan,” ujarnya. “Jadi kami instruksikan khususnya staf untuk melakukan pengawasan sampai penetapan calon sementara,” lanjutnya. Untuk pengumuman kata mantan ketua Bawaslu Toraja … Continue reading “Bawaslu Sulsel Ambil Alih Pengawasan di Daerah”

Penggemar Piala Dunia dan seorang kaisar Tiongkok: foto-foto terbaik hari Rabu

The Guardian’s picture editors select photo highlights from around the world source

Diduga Ada Bermain di Balik Kisruh PSEL

MAKASSAR, BKM — Setelah sempat diblokir selama 10 jam, Tempat Pembuangan Akhir (TPA) sampah Tamangapa kembali dibuka pada Senin (14/8) malam pukul 22.00 Wita. Sebelumnya, semua pintu masuk ke TPA ditutup oleh warga yang tergabung dalam Aliansi Masyarakat Manggala sejak Senin pagi. Akibatnya, puluhan armada truk yang hendak membuang sampah tidak bisa masuk ke TPA. … Continue reading “Diduga Ada Bermain di Balik Kisruh PSEL”

304 ASN Terima Satyalancana Karyasatya

”Saya sangat bersyukur karena bisa jadi ASN dan mengabdi sampai sekarang. Semoga ke depan saya lebih giat bekerja dan menjadi ASN yang lebih bertanggungjawab lagi,” kata Yulianti. Dalam menerima pengabdian 10 tahun ini, di Kominfo ini dirinya tidak sendirian. Tapi beberapa rekan kerjanya di KIP yang dulu dikenal dengan sebutan Humas Pemda Gowa adalah Widiah … Continue reading “304 ASN Terima Satyalancana Karyasatya”

Saudara dan Pasutri Juga Bersaing

The post Saudara dan Pasutri Juga Bersaing appeared first on Berita Kota Makassar. source

Semarak Hut Ke78 RI, Instansi se-Kabupaten Kepulauan Selayar Lomba Gerak Jalan

SELAYAR,BKM.COM– Semarakkan Hari Ulang Tahun (HUT) Ke-78 Republik Indonesia Tahun 2023, Pemerintah Kabupaten Kepulauan Selayar gelar lomba gerak jalan antar Organisasi Perangkat Daerah (OPD), Rabu (16/8) Pagi. Kegiatan yang dilepas langsung oleh Bupati H. Muh. Basli Ali ini, start dari Jalan Jenderal Sudirman Benteng di Depan Gedung Dekranasda Selayar dan finish di Lapangan Pemuda Benteng. … Continue reading “Semarak Hut Ke78 RI, Instansi se-Kabupaten Kepulauan Selayar Lomba Gerak Jalan”

Prajurit Divif 3 Kostrad Ikuti Lomba Tarik Panser Badak

Panglima Divisi Infanteri 3 Kostrad, Mayjen TNI Choirul Anam, di sela membuka kegiatan lomba Agustusan dalam lingkup Divif 3 Kostrad, Minggu (13/8), mengatakan, dalam ujicoba menarik Panser Badak tersebut, tercatat waktu yang dibutuhkan untuk menarik rerata di bawah satu menit. Hal ini menunjukkan, prajurit Kostrad memiliki fisik prima, kerjasama, jiwa korsa, strategi dan konsentrasi yang … Continue reading “Prajurit Divif 3 Kostrad Ikuti Lomba Tarik Panser Badak”

Chaidir Serahkan SK kepada PPPK Maros Formasi 2022

”Alhamdulillah, kita masih mengajukan formasi. Sebab banyak daerah lain sudah menolak pengangkatan PPPK. Ini berkaitan dengan anggaran daerah, harus dihitung kesanggupan daerah menerima PPPK,” katanya. Ia juga meminta kepada penerima SK hari ini agar senantiasa menjunjung tinggi loyalitas, bekerja baik, dan bertanggung jawab memberikan pelayanan kepada masyarakat. ”Saat penandatanganan kemarin, pasti sudah memahami tugas masing-masing, … Continue reading “Chaidir Serahkan SK kepada PPPK Maros Formasi 2022”

Andi Ina Ingatkan Mahasiswa Waspada Hal Negatif

Dalam pemaparannya, Andi Ina yang juga legislator Sulsel tiga periode itu menyerukan agar selalu waspada dengan hal negatif, seperti narkoba. “Segala sesuatu itu awalnya dari coba-coba. Sama halnya dengan narkoba ini. Awalnya berteman, kemudian sering kumpul dan jalan bersama akhirnya teman yang jadi pengguna mengatakan “ayo coba mi” bisa buat kita happy, jangan!,” katanya. Meski … Continue reading “Andi Ina Ingatkan Mahasiswa Waspada Hal Negatif”