Musdalifah: Kami Siap Mengawal Pencalonan Erna Rayid

PAREPARE, BKM–Ketua Dewan Pimpinan Daerah (DPD) II Partai Golkar Kota Parepare Erna Rasyid Taufan Pawe (Erat) mendaftar sekaligus mengembalikan formulir sebagai bakal calon wali kota di Tim Desk Pilkada Partai Amanat Nasional (PAN) Kota Parepare, Rabu (24/4). Pendafataran itu ditandai dengan pengembalian berkas pendaftaran sebagai bakal calon wali kota Parepare di kantor PAN. Ketua DPD … Lanjutkan membaca “Musdalifah: Kami Siap Mengawal Pencalonan Erna Rayid”

Anies-Muhaimin Kompak Hadiri Pleno KPU, Ganjar-Mahfud Absen

MAKASSAR, BKM–Pasangan calon Presiden dan Wakil Presiden RI Anies Rasyid Baswedan-Abdul Muhaimin Iskandar (Amin) menghadiri rapat pleno penetapan pasangan Prabowo Subianto dan Gibran Rakabuming Raka sebagai Presiden dan Wakil Presiden terpilih 2024 yang dilakukan oleh Komisi Pemilihan Umum (KPU) RI di Jakarta, Rabu (24/4) pukul 10.03 WIB. Pasangan Amin tiba di KPU menumpangi mobil yang … Lanjutkan membaca “Anies-Muhaimin Kompak Hadiri Pleno KPU, Ganjar-Mahfud Absen”

Satlantas Polres Pelabuhan Makassar Lakukan Pengaturan Urai Kemacetan

MAKASSAR, BKM — Wujud pelayanan Polri untuk masyarakat, guna kelancaran dan keamanan ketertiban berlalu lintas. Satlantas Polres Pelabuhan Makassar melakukan pengaturan di pintu masuk dan pintu keluar Pelabuhan Soekarno-Hatta, Selasa (23/4). Menurut Kasi Humas Polres Pelabuhan Makassar, Iptu Hasrul, tujuan dari kegiatan ini melakukan pengaturan untuk memperlancar arus lalulintas. Mengingat, banyak masyarakat beraktivitas pada saat ada … Lanjutkan membaca “Satlantas Polres Pelabuhan Makassar Lakukan Pengaturan Urai Kemacetan”

Dalam Tiga Bulan, Pegadaian Kanwil Makassar Telah Capai OSL Rp8,31 Triliun

MAKASSAR, BKM — PT Pegadaian Kantor Wilayah (Kanwil) VI Makassar pada triwulan pertama tahun 2024, berhasil memperlihatkan kinerja yang membanggakan. Pasalnya, dalam tempo tiga bulan, Pegadaian Kanwil VI Makassar yang membawahi area Provinsi Sulawesi Selatan, Sulawesi Tenggara, Sulawesi Barat, dan Provinsi Maluku, telah mencapai outstanding loan (OSL) sebesar Rp8,31 triliun. ”Untuk tahun 2024 ini, kami … Lanjutkan membaca “Dalam Tiga Bulan, Pegadaian Kanwil Makassar Telah Capai OSL Rp8,31 Triliun”

'Orang tidak akan pernah melupakan sepatu ini': perjuangan untuk melestarikan sol kamp Nazi Stutthof

Footwear from the regime’s concentration camps ended up at the Polish base, and campaigners want them to be salvaged At the foot of a pine tree, Grzegorz Kwiatkowski bent to touch the black, moist shapes nestling amid the fungi and leaf mulch. “I’ve been monitoring this area now since 2015, and always hope I won’t … Lanjutkan membaca “'Orang tidak akan pernah melupakan sepatu ini': perjuangan untuk melestarikan sol kamp Nazi Stutthof”

Pelaku Penganiayaan Terekam CCTV Polisi Masih Melakukan Penyilidikan Polisi

MAKASSAR, BKM — Kasus penganiayaan yang dilakukan tiga orang tak dikenal (OTK) terhadap korban bernama Anto, hingga kini masih dalam penyelidikan personel kepolisian dari Polsek Tamalate. Penganiayaan terjadi pada Jumat pagi (22/3) sekitar pukul 06.00 Wita, di Jalan Mamoa, Kelurahan Mangasa, Kecamatan Tamalate. Aksi penganiayaan ketiga pelaku di depan rumah korbannya terekam kamera pengawas atau … Lanjutkan membaca “Pelaku Penganiayaan Terekam CCTV Polisi Masih Melakukan Penyilidikan Polisi”

Adnan Minta Lahan Danau Mawang Segera Diasetkan

GOWA, BKM — Danau Mawang yang selama ini terkesan terkatung-katung tanpa dikelola baik. Padahal sangat potensi menjadi sumber pendapatan daerah bagi Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Gowa, dalam waktu dekat akan dikelola secara baik oleh Pemkab. Hal itu disebutkan Bupati Gowa, Adnan Purichta Ichsan, saat ditanya BKM, pada Senin (23/4), di Danau Mawang dalam kegiatan penanaman pohon … Lanjutkan membaca “Adnan Minta Lahan Danau Mawang Segera Diasetkan”

Meski Ada Mudassir, Andi Ina Tetap Optimis

MAKASSAR, BKM–Sejumlah figur potensial mulai ramai digadang-gadang sebagai calon untuk memimpin Kabupaten Barru. Salah satu calon Bupati Barru yang paling siap adalah politisi Partai Andi Ina Kartika Sari. Apalagi saat ini, dirinya menjabat posisi Bendahara DPD I Golkar Sulsel, dan karier publik sebagai Ketua DPRD Sulsel. Meski ada nama Andi Ina, namun DPP Golkar mempertimbangkan … Lanjutkan membaca “Meski Ada Mudassir, Andi Ina Tetap Optimis”

Pekerja Rentan di Gowa Dapat Jamsostek

GOWA, BKM — Para pekerja rentan yang ada di Kabupaten Gowa kini mendapatkan perhatian dari Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Gowa. Perhatian itu dalam bentuk perhatian terhadap kesehatan mereka dengan difasilitasi biaya kesehatan melalui program jaminan sosial ketenagakerjaan (Jamsostek). Hal ini diberlakukan Pemkab Gowa setelah resmi menggandeng BPJS Ketenagakerjaan dengan memberikan perlindungan bagi para pekerja rentan yang … Lanjutkan membaca “Pekerja Rentan di Gowa Dapat Jamsostek”

Dinas Pendidikan Lakukan Penanaman Pohon

BELOPA, BKM — Dinas Pendidikan Kabupaten Luwu melakukan ponanaman pohon di SDN 60 Ponrang sebagai rangkaian sekaligus wujud kepedulian memperingati Hari Bumi, Senin (22/4). Atas kerja sama dari pihak Dinas dan sekolah para murid dilibatkan turut melakukan penanaman pohon di lingkup SD Ponrang. Hadir Hasriani S.Pd Kepala Sekolah SDN 60 Ponrang Padri P Noor Kabid … Lanjutkan membaca “Dinas Pendidikan Lakukan Penanaman Pohon”