Target Zero Stunting, Dana Rp50 Juta per Kelurahan

MAKASSAR, BKM — Mempercepat penurunan kasus stunting di Kota Makassar, pemerintah kota menggelar Rembug Stunting Konvergensi Aksi 3. Wakil Wali Kota Makassar, Fatmawati Rusdi, selaku Ketua Tim Percepatan Penurunan Stunting, menekankan pentingnya peran masing-masing stakholder membawa Makassar zero stunting di 2024. “Penanganan stunting harus ditopang oleh komitmen dan visi pimpinan. Makassar melalui visi kedua yaitu … Continue reading “Target Zero Stunting, Dana Rp50 Juta per Kelurahan”

Berikan Rasa Aman Pada Penumpang Kapal, Polsek Soeta Lakukan Pengamanan Kapal

MAKASSAR HUMDER, BKM — Guna menjaga situasi agar tetap kondusif pada saat berlangsungnya aktivitas penyeberangan, personel Polsek Soeta Polres Pelabuhan Makassar melakukan pemantauan situasi keamanan diareal dermaga terminal penumpang pelabuhan Soekarno Hatta Makassar. “Kegiatan tersebut rutin dilaksanakan oleh personel Polsek Soeta dengan tujuan memberikan rasa aman dan nyaman bagi warga masyarakat khususnya para calon penumpang … Continue reading “Berikan Rasa Aman Pada Penumpang Kapal, Polsek Soeta Lakukan Pengamanan Kapal”

BBPOM Sulsel Ungkap Temuan 19 Kasus Ilegal

MAKASSAR, BKM — Balai Besar Pengawasan Obat dan Makanan (BBPOM) Sulawesi Selatan merilis hasil temuan terkait peredaran obat ilegal, bahan obat, narkotika, psikotropika, prekursor, zat adiktif, obat tradisional, obat kuat, suplemen kesehatan, kosmetik hingga pangan olahan. Kepala Balai Besar Pengawas Obat dan Makanan Hardaningsih, Senin (27/6) menjelaskan, dari hasil pemeriksaan dan pengawasan yang dilakukan sejak … Continue reading “BBPOM Sulsel Ungkap Temuan 19 Kasus Ilegal”

Kerja Sama Bapanas, Wajo Kirim Produksi Cabai ke Berbagai Daerah di Indonesia

WAJO,BKM COM -Harga cabai terus merangkak naik membawa angin segar untuk warga khususnya warga Kabupaten Wajo, Sulawesi Selatan. Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Wajo melalui Dinas Pertanian dan Ketahanan Pangan kini bekerja sama Badan Pangan Nasional (Bapanas) atau National Food Agency (NFA) untuk pemasaran cabai dari Wajo ke berbagai daerah di Indonesia. Kepala Dinas Pertanian dan Ketahanan … Continue reading “Kerja Sama Bapanas, Wajo Kirim Produksi Cabai ke Berbagai Daerah di Indonesia”

51 Lakalantas, Satu Tewas

MAKASSAR, BKM — Selama Operasi Patuh 2022 yang digelar selama 13 hari atau terhitung mulai 13 Juni sampai 26 Juni 2022, angka kecelakaan lalulintas (Lakalantas) di jalan raya sebanyak 51 kali lakalantas. Dari jumlah lakalantas tersebut, satu orang tewas. Sementara itu, jumlah tilang sebanyak 72 dan teguran 3.219 perkara. Dari jumlah pelanggaran ini, pengedara sepeda … Continue reading “51 Lakalantas, Satu Tewas”

Warga Desak Pemprov Perbaiki Jalan Lubang di Poros Mawang-Malino

GOWA, BKM — Sepanjang kurang lebih 100-an meter , badan jalan di poros Mawang, Kelurahan Mawang, Kecamatan Somba Opu serta Kelurahan Borongloe, Kecamatan Bontomarannu mengalami rusak parah. Kerusakan jalan poros yang menghubungkan kota Malino ini pun ternyata membawa petaka bagi mobil truk pengangkut minuman botol kemasan teh pucuk bernopol DD 8711 MQ. Dan sebuah mobil … Continue reading “Warga Desak Pemprov Perbaiki Jalan Lubang di Poros Mawang-Malino”

Masuki Tahapan Pemilu KPU Pindah Kantor

BELOPA, BKM — Memasuki tahapan Pemilu, Komisi Pemiliham Umum (KPU) Kabupaten Luwu mengosongkan gedung KPU Luwu dengan membawa seluruh barang dan berkas yang ada di dalam ruangan. Pengosonagn Gedung KPU Luwu mulai dikosongkan sejak Senin (27/6) kemarin. Kasubag Umum KPU Luwu, Budi Haryono saat dikonfirmasi wartawan membenarkan hal tersebut. “Iya, komisioner dan seluruh staf KPU … Continue reading “Masuki Tahapan Pemilu KPU Pindah Kantor”

Piket Malam, Bhabinkamtibmas Totaka Patroli Ajak Masyarakat Jaga Kamtibmas

MAKASSAR HUMDER, BKM — Sebagai antisipasi gangguan kamtibmas, Bhabinkamtibmas Polres Pelabuhan Makassar Aipda Safaruddin yang bertugas di Kelurahan Totaka mekakukan patroli malam dan sambang guna memberikan Imbauan protokol kepada warga binaannya pada saat piket malam. “Bhabinkamtibmas Totaka, tetap fokus dalam usaha memelihara keamanan dan ketertiban masyarakat serta menerapkan protokol kesehatan, saat piket malam”Ucap Kasubsipidm Sihumas … Continue reading “Piket Malam, Bhabinkamtibmas Totaka Patroli Ajak Masyarakat Jaga Kamtibmas”

Ribuan Emak-emak di Sulsel Zikir dan Doakan Ganjar Jadi Presiden

MAROS, BKM — Sedikitnya 2.000-an emak-emak yang tergabung dalam relawan Mak Ganjar Sulawesi Selatan (Sulsel) menggelar zikir akbar dan doa bersama. Kegiatan ini dilaksanakan untuk mendoakan Gubernur Jawa Tengah Ganjar Pranowo agar kelak terpilih menjadi Presiden Republik Indonesia 2024-2029. Koordinator Wilayah Mak Ganjar Sulsel, Siti Fatimah mengatakan, jejak Ganjar yang dekat dengan kalangan para ulama … Continue reading “Ribuan Emak-emak di Sulsel Zikir dan Doakan Ganjar Jadi Presiden”

Mentan SYL Ajak Perkuat Ketahanan Pangan

MAROS, BKM — Sekretaris Provinsi (Sekprov) Sulsel Abdul Hayat Gani, menghadiri pelaksanaan Pra-Penas 2022 di Kabupaten Maros, yang dibuka Menteri Pertanian Syahrul Yasin Limpo, Sabtu (25/6). Mengusung tema Memantapkan Penguatan Komoditi Lokal untuk Kemandirian Pangan, kegiatanyang berlangsung hingga 27 Juni 2022 ini diikuti sebanyak 5.300 orang peserta dari seluruh Indonesia. Dalam kesempatan tersebut, Abdul Hayat … Continue reading “Mentan SYL Ajak Perkuat Ketahanan Pangan”