Jelang Muharram Komunitas Pejuang Subuh Bulukumba Ajak Masyarakat Sepekan Hijrah

BULUKUMBA, BKM — Pergantian Tahun penanggalan Islam tinggal beberapa hari lagi, tahun 1443 akan meninggalkan kita dan memasuki tahun 1444 hijriah. Sebagai hamba Allah di akhir tahun sebaiknyalah kita muhasabah diri dengan mengingat segala perbuatan yang kurang baik untuk diperbaiki dan semakin ditingkatkan ditahun berikutnya. Komunitas Pejuang Subuh (Kopjus) Bulukumba dalam menyambut Muharram 1444 Hijriah … Continue reading “Jelang Muharram Komunitas Pejuang Subuh Bulukumba Ajak Masyarakat Sepekan Hijrah”

Semen Tonasa Dukung Kontingen Pramuka Kwarcab Pangkep

PANGKEP, BKM — Dalam rangka mendukung kontingen Pramuka Kwartir Cabang (Kwarcab) Pangkep yang akan mengikuti Jambore Nasional ke-11, PT Semen Tonasa memberikan dukungan perlengkapan Pramuka. Kontingen Kwarcab Pangkep yang akan mengikuti Jambore Nasional ini direncanakan berangkat pada tanggal 6 Agustus 2022. Dukungan perlengkapan pramuka ini diserahterimakan Direktur Utama PT Semen Tonasa, Mufti Arimurti didampingi GM … Continue reading “Semen Tonasa Dukung Kontingen Pramuka Kwarcab Pangkep”

Ketua Umum DPW BKPRMI Sulsel Tutup Gema Sakinah, Sidrap Juara Umum

MAKASSAR, BKM — Ketua Umum DPW BKPRMI Sulsel Hasid Hasan Palogai menutup Festival Gema Sakinah 3, di Hotel Tree, Sabtu sore, 23 Juli 2022. Pelaksanaan kegiatan ini merupakan pondasi yang kuat bagi pembentukan karakter generasi masa depan. “Bayangkan bila yang ikut lomba ini anak-anak usia tiga tahun untuk kategori gerakan salat dan bacaannya, hafalan doa, … Continue reading “Ketua Umum DPW BKPRMI Sulsel Tutup Gema Sakinah, Sidrap Juara Umum”

LPM Penalaran UNM Wujudkan Generasi Inspiratif Melalui PMP XXV

MAKASSAR, BKM — Perekrutan oleh LPM Penalaran UNM tahun 2022 yang bertemakan Aktualisasi Insan Inspiratif dalam Mewujudkan Loyalitas Riset dan Keorganisasian, kini telah sampai pada tahap Pelatihan Metodologi Penelitian (PMP) XXV. PMP merupakan salah satu rangkaian kegiatan pelatihan yang diberikan kepada calon anggota baru LPM Penalaran UNM, yang bertujuan untuk memberikan pemahaman dan kemampuan dasar … Continue reading “LPM Penalaran UNM Wujudkan Generasi Inspiratif Melalui PMP XXV”

90 Unit Rumah Impian Menanti Warga tak Mampu

PAREPARE, BKM — Dinas Perumahan, Kawasan Permukiman dan Pertanahan (Perkimtan) Kota Parepare sedang melakukan verifikasi terhadap jatah rumah impian bagi warga tidak mampu yang rumahnya tak layak huni. Bagi warga yang berhak mendapatkan rumah impian tersebut sudah disiapkan tahun anggaran 2022 sebanyak 90 unit layak huni dari Pemkot Parepare. Sekretaris Dinas Perkimtan Herman Kadir mendampingi … Continue reading “90 Unit Rumah Impian Menanti Warga tak Mampu”

Jeneponto Perkuat UMKM

JENEPONTO, BKM — Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Jeneponto memperkuat UMKM melalui optimalisasi personal branding dan scale up bisnis, pada Rabu (27/7). Dari data yang dirilis Dinas Koperasi dan UKM, sejak tahun 2021 sebanyak 40.270 unit UMKM telah menggerakkan ekosistem perekonomian masyarakat. Sebagian besarnya telah didaftarkan ke kementerian. Tetapi baru sebagian kecil yang mendapatkan pendampingan dan pembinaan. … Continue reading “Jeneponto Perkuat UMKM”

Disdukcapil Buat Inovasi Pelayanan Administrasi Kependudukan

MAROS, BKM — Dinas Kependudukan dan Catatan Sipil (Disdukcapil) Kabupaten Maros membuat inovasi pelayanan administrasi kependudukan. Program ini merupakan hasil dari Musrembang yang dilakukan di 14 kecamatan. Gunanya, untuk mempermudah masyarakat mendapatkan pelayanan catatan kependudukan. Plt Kepala Disdukcapil Maros, Laurensius Nongkese, mengatakan, ada tiga jenis pelayanan yang dilakukan dalam program ini. Pertama Pelayanan Administrasi Kependudukan … Continue reading “Disdukcapil Buat Inovasi Pelayanan Administrasi Kependudukan”

Akan Utus Jaksa Terbaik dan Kompeten

GOWA, BKM–Dalam waktu dekat, Badan Pengawas Pemilu (Bawaslu) Kabupaten Gowa akan membentuk sentra penegakan hukum terpadu (Gakumdu). Pembentukan sentra Gakumdu ini dalam rangka persiapan penegakan hukum pelaksanaan Pemilu 2024 mendatang. Sekaitan pembentukan lembaga ini, pimpinan Bawaslu Gowa pun telah melakukan koordinasi dengan Kepala Kejaksaan Negeri Gowa, Rabu (27/7). Diterima Kepala Kejaksaan Negeri Gowa Yeni Andriani, … Continue reading “Akan Utus Jaksa Terbaik dan Kompeten”

28 Tim Alumni Ikut Turnamen Futsal SMPN 5 Cup III

MAKASSAR, BKM — Alumni SMP Negeri 5 Makassar menggelar Turnamen Futsal SMPN 5 Cup III. Kegiatan ini dibuka langsung Ketua Umum Ikatan Alumni SMP Negeri 5 Makassar Chaerul Amir. Berlangsung selama tiga hari, 29-31 Juli 2022 di Lapangan Futsal Goro Jalan Yusuf Dg Ngawing. Ketua Panitia Pelaksana, Hidayat menjelaskan, sebanyak 28 tim futsal dari berbagai … Continue reading “28 Tim Alumni Ikut Turnamen Futsal SMPN 5 Cup III”

Tim Gabungan Sisir Daerah Rawan Kejahatan

MAKASSAR, BKM — Untuk mengantisipasi tindak kejahatan di wilayah hukum Polrestabes Makassar, pada Kamis dinihari (28/7), tim gabungan Polrestabes Makassar dan Brimob Polda Sulsel, melakukan penyisiran daerah rawan terjadi tawuran kelompok dan kejahatan lainnya. Kasi Humas Polresabes Makassar, AKP Lando, mengemukakan, tim gabungan Polrestabes Makassar dan Brimob Polda Sulsel, sebelum turun ke lapangan melakukan penyisiran … Continue reading “Tim Gabungan Sisir Daerah Rawan Kejahatan”