Site icon ROVINDO

Bupati Ingatkan Masyarakat Tak Bakar Sampah Sembarangan

”Saya juga mengimbau masyarakat untuk berhati-hati. Termasuk untuk tidak membakar sampah sembarangan maupun membuang puntung rokok di sembarang tempat. Karena masa kekeringan membuat rumput dan semak belukar menjadi mati dan kering sehingga sangat potensi menyebabkan kebakaran bukan hanya lahan tapi juga rumah. Gesekan kayu saja bisa menimbulkan titik api apalagi bara di puntung rokok,” kata Adnan, Senin (1/10). 
Adnan berharap masyarakat bisa bekerjasama menjaga supaya tidak ada potensi kebakaran hutan. Tidak membuang dan tidak membakar sampah sembarangan. Juga, tidak membuat hal-hal yang dapat menimbulkan kebakaran.

The post Bupati Ingatkan Masyarakat Tak Bakar Sampah Sembarangan appeared first on Berita Kota Makassar.

source

Exit mobile version