“Apalagi Golkar dan Demokrat di Dapil VI tidak mendorong lagi Andi Ina Kartika dan Ni’matullah. Otomatis pertarungan menjadi lebih terbuka bagi caleg pendatang baru,” ujar Nursandy.
Namun kata dia, keterpilihan Caleg pendatang baru akan ditentukan beberapa hal. yakni kekuatan figur dan political mapping.
Caleg pendatang baru harus mampu memahami secara komprehensif medan pertarungan yang dihadapi. Ketiga, tim sukses. Bagaimana caleg mampu membangun tim sukses yang loyal dan solid.
“Keempat, manajemen logistik. Pengelolaan logistik yang baik akan menjaga ritme pergerakan tim. Terakhir, strategi. Caleg mesti mengunakan strategi yang tepat untuk meraih keterpilihan,”jelasnya.
The post Dapil Maros, Pangkep, Barru dan Parepare Minim Petahana appeared first on Berita Kota Makassar.